Itinerary Umroh Syawal Alhusna 12 Hari City Tour Mesir Jannah Firdaus Tour Travel.
Hari Ke : 1, Rute / Lokasi : JAKARTA
- Jamaah berkumpul di hotel Anara Terminal 3 Bandara International Soekarno Hatta pada pukul pukul 18.50 WIB (6 Jam sebelum keberangkatan)
- Manasik dan Sosialsasi Umrah
- Proses check in dan imigrasi
Hari Ke : 2, Rute / Lokasi : CAIRO
- Dengan mengucapkan Bismillah Tawakkaltu Alallahi, take off menuju Cairo dengan maskapai Egyptair MS978 pada pukul 00.50 WIB
- Tiba di cairo pada pukul 07.50 (Waktu Cairo)
- Proses Imigrasi dan bagasi Full day Visiting Giza Pyramids,Spinx,Papyrus Institute, dilanjutkan perjalanan menuju Egyptian Museum Citadel Of Saladin dan Mohamed Ali Mosque,Amr Ibn Ala's Mosque,Perfume Factory,Ziarah makam Imam Syafi'i, mengunjungi Masjid Al Azhar dan Ziarah Makam Imam Husein serta mengunjungi Bazaar Khan Khalili *( Optional )
- Dilanjutkan menuju bandara cairo untuk proses check in dan bagasi
- Melanjutkan perjalanan menuju Madinah dengan maskapai Egyptair MS677 pada pukul 17.40 (Waktu cairo)
- Tiba di Madinah pada pukul 19.30 (Waku Saudi) dilanjutkan perjalanan menuju hotel dengan bus AC
- Check in hotel
- Istirahat dan jaga stamina.
Hari Ke : 3, Rute / Lokasi : MADINAH
- Shalat subuh di Masjid Nabawi
- Sarapan Pagi
- Memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi
- Istirahat dan Jaga Stamina
Hari Ke : 4, Rute / Lokasi : MADINAH
- Shalat Subuh di Masjid Nabawi
- Sarapan Pagi
- Persiapan Ziarah kota Madinah (Masjid Quba, Jabal Uhud, Masjid Qiblatain, Masjid Tujuh, kebun kurma)
- Memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi
- Ibadah dan menjaga stamina
Hari Ke : 5, Rute / Lokasi : MADINAH
- Shalat subuh di Masjid Nabawi
- Sarapan Pagi
- Memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi
- Istirahat dan Jaga Stamina
Hari Ke : 6, Rute / Lokasi : MADINAH
- Shalat subuh di Masjid Nabawi
- Sarapan Pagi
- Ziarah Raudah dan Pengenalan sekitar Masjid Nabawi (Maqam Baqi, Masjid Ghamamah, Masjid Ali dan Bani Tsaqifah).
- Memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi
- Istirahat dan Jaga Stamina
Hari Ke : 7, Rute / Lokasi : MADINAH - MAKKAH
- Shalat Subuh di Masjid Nabawi
- Sarapan pagi
- Sebelum sholat Dzuhur, koper sudah diletakkan di depan kamar masing-masing
- Disunnahkan mandi ihram & menggunakan pakaian ihram di hotel untuk mengambil miqat atau niat ihram
- Tiba di Mekkah dilanjutkan perjalanan menuju hotel dengan bus ac, istirahat sejenak
- Jama’ah melaksanakan Umrah ke – 1 (Thawaf, Sa’i, dan Tahallul) yang di bimbing oleh Ustadz dan Muthawif.
- Selesai Umrah jama’ah kembali ke hotel untuk beristirahat.
Hari Ke : 8, Rute / Lokasi : MAKKAH
- Shalat subuh di Masjidil Haram
- Sarapan Pagi
- Memperbanyak ibadah di masjidil haram
- Tausiyah yang di pimpin oleh Muthawif
- Istirahat dan jaga stamina
Hari Ke : 9, Rute / Lokasi : MAKKAH
- Ibadah sholat subuh di Masjidil Haram
- Sarapan pagi
- Ziarah kota Mekkah (Jabal Tsur, Padang Arafah, Jabal Rahmah, Muzdhalifah, Mina, Jabal Nur dan Ji’rona) dan ambil miqat
untuk Umrah ke 2. - Jama’ah melaksanakan Umrah ke – 2 (Thawaf, Sa’i, dan Tahallul) yang di bimbing oleh Ustadz dan Muthawif.
- Memperbanyak ibadah di Masjidil Haram
- Istirahat dan jaga stamina.
Hari Ke : 10, Rute / Lokasi : MAKKAH
- Shalat Subuh di Masjidil Haram
- Sarapan Pagi
- Tausiyah di bimbing Ustad dan Muthowif
- Memperbanyak ibadah di Masjidil Haram
- Istirahat dan Jaga Stamina
Hari Ke : 11, Rute / Lokasi : MAKKAH
- Shalat subuh di masjidil haram
- Sarapan pagi
- Persiapan menuju Thaif
- Mengambil miqat untuk umrah yg ke 3 di Qornul Manaazil ( Optional bagi yang ingin melaksanakan umrah ke 3
- Memperbanyak ibadah di masjidil haram
- Istirahat dan jaga stamina
Hari Ke : 12, Rute / Lokasi : MAKKAH - JEDDAH
- Shalat subuh di Masjidil Haram
- Sarapan Pagi
- Sebelum shalat dhuzur Koper di letakkan di depan kamar masing-masing, check out hotel
- Ziarah Seputar Masjidil Haram (Makam Syubaikah,Rumah kelahiran Rasulullah SAW, Babusalaam/Peletakan Hajar Aswad,
Perkampungan Qurais, Jabal Qubais/ Ayat perintah Haji dan tempat Mukjizat membelah bulan) - Dilanjutkan Tawaf wada’ di pimpin sama Ustadz dan Muthowif
- Perjalanan menuju airport Jeddah dengan bus AC,
- Proses Check in Bagasi dan masuk ruang tunggu
Hari Ke : 13, Rute / Lokasi : JEDDAH - CAIRO - JAKARTA
- Penerbangan Menuju cairo dengan maskapai Egyptair MS644 pada pukul 00.30 (Waktu saudi)
- Tiba di cairo pada pukul 02.40 (Waktu cairo)
- Dilanjutkan penerbangan menuju jakarta dengan maskapai Egyptair MS977 pada pukul 07.40 (Waktu cairo)
- Tiba di Tanah Air pada pukul 22.50 WIB
- Selesai perjalanan Umrah anda bersama Jannah Firdaus, terima kasih.
- Semoga Umrah anda Maqbullah. Aamiin yaRabb.
*Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah, disesuaikan dengan situasi dan kondisi di lapangan saat melaksanakan kegiatan.